Resep Masakan Nusantara Asinan Jakarta

Kalau kita berbicara Jakarta, pasti yang terbayang Monas. Ya, kan? Jakarta memang sangat kental dengan monumen yang satu ini. Kalau berbicara mengenai seninya yang teringat langsung adalah ondel-ondel. Nah, kalau berbicara mengenai kulinernya, wah banyak sekali yang enak di Jakarta, salah satunya adalah Asinan Khas Jakarta. Asinan yang satu ini terkenal dengan kenikmatannya, anda tidak perlu jauh-jauh ke Jakarta kalau mau mencicipinya. Anda bisa membuatnya sendiri.

Berikut ini Resep Masakan Nusantara Asinan Jakarta yang kami rangkum untuk anda.

Resep Masakan Nusantara Asinan Jakarta

Resep Cara Membuat Asinan Khas Betawi dan Jakarta
Masakan Nusantara- Asinan Jakarta (Foto: Google)

Bahan-Bahan & Bumbu Asinan
Cara Membuat Asinan Jakarta

Bahan  :
  • 1/2  buah wortel, potong kecil memanjang
  • 5 lebar kol
  • 50 gram tauge, siangi
  • 1 buahh mentimun , potong dadu
  • 50 gram buah nanas , potong dadu
  • 50 gram sawi asin
  • 1 buah bengkoang , potong kecil memanjang
  • kacang tanah yg di goreng , sbg  pelengkap


Bahan  Kuah   :
  • 500 ml air mineral
  • 2 buah gula merah
  • 2 sdm cuka,
  • 3 siung bawang putih , kupas dan memarkan
  • 10 bh cabe rawit merah , haluskan
  • asam jawa dan garam secukupnya aja



Cara  membuat Asinan :
  1. Rebuslah terlebih dahulu semua bahan baku , aduk sampai rata .
  2. Langkah selanjutnya, Masaklah bahan kuah hingga matang .
  3. Dan terakhir, Sajikan Asinan dengan mencampurkan kedua bahan diatas .
  4. Selamat menikmati hasil buatan Anda..!!



Bagaimana? Tidak sulit bukan? Demikianlah Resep Masakan Nusantara Asinan Jakarta yang bisa kami bagikan untuk anda kali ini, semoga disukai seluruh anggota keluarga anda ya. Jangan lewatkan Resep Fried Chicken Crispy dari KFC.