Resep Kue Putu Mayang Lezat - Anda sedang ingin membuat kue putu mayang? Hmm, kue ini sangat nikmat kalau dijadikan cemilan keluarga saat nonton TV. Cemilan berkuah ini memiliki rasa yang manis dan lezat.
Apa saja kira-kira bahan-bahan yang diperlukan untuk membuatnya ya? Nah, nada tidak usah bingun, admin ingin sedikit berbagi Resep Kue Putu Mayang Lezat kepada anda. Silahkan siapkan beberapa bahan yang diperlukan kemudian ikuti instruksi pembuatannya.
Resep Kue Putu Mayang Lezat
Resep Putu Mayang
Waktu persiapan
Waktu memasak
Waktu total
Penulis: Titi
Macam resep: Dessert
Cuisine: Indonesia
Saran penyajian: 7
Bahan-bahan
Bahan-bahan:
- 250 gr tepung beras
- 800 ml santan encer
- 200 gr tepung sagu
- Garam secukupnya
Saus:
- 1 liter santan kental
- 150 gr gula merah
- 50 gr gula pasir
- Garam secukupnya
- 2 lembar daun pandan
Cara membuat
- Masak tepung beras, santan, dan garam hingga matang. Angkat dan biarkan dingin.
- Masukkan tepung sagu dan aduk hingga rata. Cetak dalam cetakan putu mayang.
- Kukus dengan panci pengukus yang sudah dialasi daun pisang selama 10 menit. Buka tutup panci setiap 3 menit.
Saus
- Campur santan, gula merah, garam, gula pasir dan daun pandan menjadi satu. Masak dengan api sedang sambil diaduk hingga mendidih. Angkat.
- Sajikan 3 buah putu mayang dalam mangkok kecil beserta sausnya.
Hmm, lihat gambarnya saja udah ngiler ya? Hehee, tunggu apa lagi, segera coba buat di rumah anda. Demikianlah Resep Kue Putu Mayang Lezat dari kami. Coba juga Resep Tempe Mendoan Nikmat.