Resep Masakan Tim Ayam Jahe Sehat

Resep Masakan Tim Ayam Jahe Sehat - Selamat datang chef, anda sedang mencari resep masakan yang rendah kolesterol. Sudah mencoba tim ayam jahe? Masakan yang satu ini adalah ayam yang dimasak dengan cara dikukus kemudian di tambah potongan jahe.

Tim ayam jahe memiliki kolesterol yang rendah dan menyehatkan bagi tubuh kita. Sangat baik untuk dikonsumsi sebagai teman makan kita. Bagaimana? Sudah tidak sabar ingin segera mencobanya? Admin Resep Masakan Sederhana Indonesia ingin berbagi Resep Masakan Tim Ayam Jahe Sehat berikut ini.

Resep Masakan Tim Ayam Jahe Sehat

Foto: TIM AYAM JAHE
   
   
   Ayam yang di kukus dengan campuran bumbu khas dan potongan jahe yang pastinya rendah kolestrerol serta menyehatkan bagi tubuh, membuat masakan ini bagus untuk di konsumsi sehari-hari sebagai lauk makan nasi.
   
   Bahan:
   300 gram sayap ayam pentul, buang kulitnya
   1 sendok teh air jeruk lemon 
   1/2 sendok makan light soy sauce 
   1/2 sendok teh garam 
   1/4 sendok teh merica bubuk 
   
   Bahan Taburan:
   2 buah jamur shitake segar, iris halus
   3 siung bawang putih, cincang kasar
   3 cm jahe, iris korek api halus
   1 buah cabai merah besar, buang biji dan iris halus
   2 batang daun bawang kecil, iris halus
   
   
   Cara membuat:
   Rendam ayam, air jeruk lemon, light soy sauce, garam, dan merica bubuk. Diamkan 20 menit dalm lemari esLetakkan di pinggan tahan panas. Taburkan bahan taburan.Kukus 40 menit di atas api kecil sampai matang.
    
   
    
   
   Untuk 4 porsi


Bahan


  • 300 gram sayap ayam pentul, buang kulitnya
  • 1 sendok teh air jeruk lemon
  • 1/2 sendok makan light soy sauce
  • 1/2 sendok teh garam
  • 1/4 sendok teh merica bubuk

Bahan Taburan

  • 2 buah jamur shitake segar, iris halus
  • 3 siung bawang putih, cincang kasar
  • 3 cm jahe, iris korek api halus
  • 1 buah cabai merah besar, buang biji dan iris halus
  • 2 batang daun bawang kecil, iris halus

Cara Membuat Masakan Tim Ayam Jahe Sehat

  1. Rendam ayam, air jeruk lemon, light soy sauce, garam, dan merica bubuk. 
  2. Diamkan 20 menit dalm lemari es.
  3. Letakkan di pinggan tahan panas. Taburkan bahan taburan.
  4. Kukus 40 menit di atas api kecil sampai matang. Untuk 4 porsi
Bagaimana? Sangat mudah sekali bukan? Demikianlah Resep Masakan Tim Ayam Jahe Sehat dari kami. Semoga anda dan keluarga bisa bertambah sehat untuk menjalani aktivitas sehari-hari. Jangan lewatkan: