Resep dan Cara Membuat Sate Sapi Sambel Kecap

Resep dan Cara Membuat Sate Sapi Sambel Kecap - Apa yang biasanya anda lakukan saat akhir pekan? Jalan-jalan bersama keluarga? Mungkin enak sambil jalan-jalan bisa sambil menikmati sate sapi. Namun, akhir pekan ini mungkin sebaiknya kita habiskan waktu di rumah bersama keluarga dengan menikmati kuliner yang sedap.

Kali ini kami akan berbagi resep dan cara membuat sate sapi sambel kecap yang maknyus. Kuliner yang berasal dari madura ini digandrungi banyak orang, termasuk sewaktu kakek saya masih hidup. 

Resep dan Cara Membuat Sate Sapi Sambel Kecap

Resep Sate Sapi Sambal Kecap


Bahan Sate Sapi :
  • Daging Sapi, potong dadu 3x3cm, cuci bersih1 kg
  • Tusuk Satesecukupnya
  • Bawang Putih, dihaluskan5 siung
  • Bawang Merah, dihaluskan5 gram
  • Jahe, dihaluskan5 cm
  • Lengkuas, yg masih muda, dihaluskan3 cm
  • Ketumbar, dihaluskan1 sendok makan
  • Kecap Manis5 sendok makan
  • Minyak Wijen2 sendok makan
  • Jeruk Nipis, ambil airnya1 buah
  • Daun Pepaya5 helai
  • Gula Merahsecukupnya
  • Garam, cuci bersihsecukupnya


Bahan Sambal Kecap :
  • 1 siung bawang putih
  • 3 siung bawang merah
  • 5 buah cabe rawit merah
  • 1/4 bagian tomat

Cara Membuat Sate Sapi

  1. Daging yg sudah dipotong-potong, diberi air perasan jeruk nipis dan direndam dalam bumbu halus (bawang merah, bawang putih, jahe, lengkuas, ketumbar, gula merah, kecap manis, dan minyak wijen).
  2. Bungkus daging berbumbu dalam daun pepaya selama 1 jam, agar bumbu meresap dan daging empuk.
  3. Tusuk daging satu persatu, susun bergantian dengan lemak.
  4. Bakar dengan arang, atau menggunakan panggangan sampai matang.

Cara Membuat Sambal Kecap

  1. potong kecil kecil semua bahan, masukkan mangkuk kecil, beri kecap manis.
Sederhana sekali ya? Ya begitulah cara membuat sambelnya, membuat satu juga sederhana. Itulah Resep dan Cara Membuat Sate Sapi Sambel Kecap, semoga bisa menjadi teman akhir pekan anda.